19 November 2021

Menulis Dikala Sakit - Resume 19 ( BM. Gel. 21)

 

Judul            : Menulis Dikala Sakit

Resume Ke   : 19

Gelombang   : 21

Tanggal          : 15 November 2021

Narasumber : Suharto, S.Ag, M.Pd

Moderator    : Hasima Abdi Putri

PROFIL SINGKAT NARASUMBER

Suharto, S. Ag., M. Pd. Akrab dengan sapaan Cing Ato adalah seorang pengajar Fiqih di MTsN 5 Jakarta.

Dengan motto hidup “Belajar, belajar, dan belajar", berikut kiprah Cing Ato dalam dunia tulis menulis dan sebagai narasumber.

A.  Belajar Menulis

  1. Pelatihan menulis bersama KSGN    Akhir  Desember 2016 di Wisma UNJ Jakarta, selama 3 hari 2 malam.
  2. Pelatihan menulis MWC Media Guru di Cipanas  Akhir Desember 2017, selama 3 har i 2 malam
  3. Pelatihan menulis 2017 bersama Om Jay di acara public speaking di Jakarta
  4. Pelatihan menulis 2020 bersama Om Jay angkatan ke 8. ( Dalam kondisi sakit)
  5. Pelatihan Desain cover buku dengan pak Ajhinata (2021)

B. Narasumber

  1. Narasumber pelatihan menulis KSGN PGRI 2021 Gelombang 17
  2. Narasumber pelatihan menulis KSGN PGRI 2021 Gelombang 19

C. Menulis Buku

  1. Buku Antologi
  2. Bukan Guru Biasa (2016)
  3. Guru Inspiratif (2020)
  4. Buku Solo
  5. Mengejar Azan (2018)
  6. GBS Menyerangku (2020)
  7. Menjadi Pribadi Unggul (2020)
  8. Kompilasi Kisah Inspiratif (2021)
  9. Belajar Tak Bertepi (2021)
  10. Aisyeh Menunggu Cinta (2021)
  11. Menepis Kesulitan Menulis (2021)


RESUME

Materi yang sangat menyentuh dan menginspirasi malam ini semua terangkum dalam youtube berikut:

Menulis Dalam Keterbatasan


Guru Inspiratif - Kesempatan Kedua


Menulis Diakla Sakit


Menulis Menjadi Terapi Kesembuhan 

KESAN PELATIHAN MALAM INI

Pelatihan malam ini mengajarkan saya bahwa untuk mencapai segala sesuatu, kita harus yakin dan pantang menyerah. kekuatan do'a adalah salah satu hal penting yang harus dilakukan setiap insan. Tak berhenti belajar serta tetap semangat meski dalam kondisi fisik yang serba terbatas, ternyata adalah penangkal sebuah hambatan dan kendala dalam hidup.

Pelajaran berharga yang bisa di petik adalah, untuk mewujudkan diri menjadi penulis, sebenarnya pasti bisa. Jika Cing Ato dengan kondisi fisiknya dikala sakit saja mampu menghasilkan karya, mengapa kita yang diberi sehat tidak mampu meluangkan waktu untuk berkarya? Sebuah tamparan untuk saya pribadi. Semoga setelah pertemuan ini, kita semua semakin bersemangat untuk berkarya.











Tidak ada komentar:

PENDIDIKAN DAN PEMBELAJARAN YANG MEMERDEKAKAN

A. KONSEP PENDIDIKAN YANG MEMERDEKAKAN Pendidikan yang memerdekakan adalah pendekatan pendidikan yang bertujuan untuk membebaskan individu d...